PEMBUATAN APLIKASI NOTES MENGGUNAKAN ALGORITMA KRIPTOGRAFI POLYALPHABETIC SUBSTITUTION CIPHER KOMBINASI KODE ASCII DAN OPERASI XOR BERBASIS ANDROID

Rizqi Sukma Kharisma, Muhammad Aziz Fatchu Rachman

Abstract


Di era digital ini, teknologi berbasis android berkembang begitu cepat. Maka dari itu faktor keamanan sangat berperan penting, sehingga seluruh aplikasi berbasis mobile butuh keamanan. Saat ini menyimpan catatan singkat baik bersifat umum dan pribadi tidak membutuhkan buku dan pena lagi. Kita dapat menyimpannya di smartphone karena hampir semua masyarakat memilikinya. Kerahasiaan informasi catatan tersebut tentunya tidak ingin diketahui dan dicuri oleh orang lain. Maka dari itu dibutuhkannya suatu sistem keamanan yang dapat menjaga informasi tersebut yaitu aplikasi note menggunakan kriptografi. Dengan menggunakan kriptografi ini, informasi yang kita simpan dapat dienkripsi dan dideskripsi dengan suatu kunci yang kita inputkan sehingga hanya kita saja yang tahu isi dari informasi tersebut.

Keywords Polyalphabetic Substitution Cipher, Notes, ASCII, XOR.


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.35842/jtir.v12i2.176

Article Metrics

Abstract view : 1025 times
PDF - 506 times

DOI (PDF): https://doi.org/10.35842/jtir.v12i2.176.g158

Copyright (c) 2017 Rizqi Sukma Kharisma, Muhammad Aziz Fatchu Rachman



     

 
 JTI Respati (J-urnal T-eknologi I-nformasi Respati)

Fakultas Sains dan Teknologi
Universitas Respati Yogyakarta
Jl. Laksda Adisucipto KM. 6.3 Depok, Sleman, Yogyakarta, Indonesia, 55281.

Phone: 0274-488781 Email: jti@respati.ac.id Website: http://jti.respati.ac.id/index.php/

 

Creative Commons License

Jurnal Teknologi Informasi Respati is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.