OPTIMALISASI PENGOPERASIAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA MIKROHIDRO (PLTMH) BERBASIS MASYARAKAT Di BANGKA BELITUNG (Pilot Project KemenESDM 2014)

Mursid Sabdullah

Abstract


Pembangkit listrik tenaga mikrohidro (PLTMH) merupakan salah satu pemanfaatan sumber energi alternative baru dan terbarukan. Hal ini sejalan dengan UU No. 30 Tahun 2007 tentang Energi dan Kebijakan Energi Nasional (KEN) yang tertuang dalam Perpres No 5 Tahun 2006 dan Inpres No 1 tahun 2006, yang salah satu tujuannya adalah untuk mencapai pembangunan PLTMH 0,1% dari Bauran Energi Nasional pada tahun 2025. Namun, saat ini di Bangkabelitung masih ada PLTMH yang tidak berfungsi secara optimal karena kurangnya pengetahuan masyarakat tentang teknologi, pemeliharaan dan pengelolaan PLTMH sehingga tidak tercapainya rasio pembangkit terhadap beban yang ideal.  Oleh sebab itu dibutuhkan suatu upaya pemberdayaan masyarakat dalam bidang teknologi, pemeliharaan dan pengelolaan PLTMH sehingga dapat dicapai Optimalisasi Pengoperasian PLTMH berbasis masyarakat di Bangkabelitung.       

  Kata kunci: renewable energy; microhydro;  optimalisation


Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.35842/jtir.v12i2.167

Article Metrics

Abstract view : 417 times
PDF - 111 times

DOI (PDF): https://doi.org/10.35842/jtir.v12i2.167.g151

Copyright (c) 2017 Mursid Sabdullah



     

 
 JTI Respati (J-urnal T-eknologi I-nformasi Respati)

Fakultas Sains dan Teknologi
Universitas Respati Yogyakarta
Jl. Laksda Adisucipto KM. 6.3 Depok, Sleman, Yogyakarta, Indonesia, 55281.

Phone: 0274-488781 Email: jti@respati.ac.id Website: http://jti.respati.ac.id/index.php/

 

Creative Commons License

Jurnal Teknologi Informasi Respati is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.